Anak Hasil dari Dukun
Deskripsi MasalahSepasang suami istri telah menikah kurang lebih sepuluh tahun. Dalam mengarungi rumah tangga tersebut mereka belum dikaruniai anak, padahal segala ikhtiyar telah mereka coba, akhirnya sebuah jalan pintas mereka tempuh dengan jalan mendatangi dukun dan minta pertolongan agar segera mendapat anak, setelah dukun sanggup, si istri disuruh pulang. Dalam penantian beberapa hari, secara